Belakangan ini, gambar^ artistik bernama Danbo banyak menghiasi internet, dan menarik perhatian banyak orang. Tentu saja, bentunya itulahh yang imut dan fleksibel membuatnya menjadi istimewa [hehehe... sepertiku :) ]. tidak sedikit juga yg mencari tempat yg menjual boneka Danbo yg orisinil.
Apa saja sihh fungsi boneka Danbo ini ??, dan gimana sih cara membelinya???
yukk simak ulasan saya nihhh
Asal Usul "si Kardus imut" ini
DANBO adalah kependekan dari Danboard, dibuat dari
kertas karton board. Boneka ini adalah kreasi dari Azuma Kiyohiko seorang
komikus serial manga Yotsuba.
Bentuk boneka ini sangat unik, yaitu action figure
dengan penampilan seperti manusia dengan ukuran mini 7 cm dan 13 cm. Siapa pun
pasti akan merasa gemas ketika melihat si Danbo ini. Bagaimana tidak DANBO
dapat digerakkan secara manual dan dibentuk dengan berbagai macam gaya unik.
Perusahaan yang membuatnya menggunakan teknologi tinggi di setiap persendian
boneka ini sehingga membuatnya mampu bergerak luwes.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar